RSGM LADOKGI R.E MARTADINATA MEMBUKA LAYANAN BPJS SORE

Mengawali tahun 2024, tepatnya 2 Januari 2024, Rumah Sakit Gigi dan Mulut Ladokgi RE.Martadinata membuka pelayanan klinik sore BPJS untuk anggota TNI AL/TNI/Polri,keluarga dan masyarakat. Pertimbangan agar memberikan alternatif waktu untuk berobat ditengah kesibukan kedinasan / bekerja / sekolah sehingga perawatan kesehatan gigi dan mulut dapat dilaksanakan yang pada akhirnya meningkatkan kesehatan gigi dan mulut anggota dan ,keluarga pada khususnya dan masyarakat pada umumnya.

Scroll to Top